Senin, 31 Januari 2011

Enable Telnet di Windows 7

Telnet adalah sebuah protokol jaringan yang digunakan di koneksi internet atau local internet. Di windows 7 fitur telnet ini tidak otomatis di aktifkan oleh microsoft karen alasan keamaan. Bagi kita yang ingin mengaktifkan/enable fitur telnet di windows 7 berikut step by stepnya:
-  Buka Control Panel
-  Klik Programs
-  Pilih Programs and Features
-  Klik Turn Windows features on or off
-  Pilih Telnet Client kemudian di chek/centang
-  Klik OK, tunggu beberapa saat proses enable Telnet
-  Selesai, telnet sudah bisa digunakan di windows 7.

~Agungfebri~

Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar